Beasiswa S2 di Amerika (USA) Program Master

Beasiswa pasca sarjana di Amerika. USAID memberi peluang beasiswa untuk belajar di Amerika untuk program master (s2) bidang Biodiversity Conservation and Natural Resources Management dan Water and Sanitation.

USAID mempunyai kontrak dengan lembaga Akademi untuk Pengembangan Pendidikan (AED), sebuah lembaga non-pemerintah (NGO) untuk mendukung penerapan program HICD di Indonesia. Untuk itu, AED mengundang warga negara Indonesia untuk kuliah s2 guna meraih gelar master di Amerika (USA).

Master’s Degrees in Biodiversity Conservation and Natural Resources Management

  • Eligible candidates may come from Ministry of Forestry, Environment, Developing Planning, Research and Development, Finance, Economy, or other related government institutions including provincial and district level offices and regulators; civil society groups (Biodiversity Conservation and Natural Resources Management Associations, NGOs and Foundations); or professionals in fields related to sustainable development with international or local organizations who have strong potential for leadership, research, education, journalism and consultancy in the same field.
  • Candidate with experience working in geographical areas with high biodiversity conservation value will be prioritized. An indicate list would include Kalimantan, Sumatera, Papua, Sulawesi and NTT.
  • Every attempt will be made to balance candidate selection by gender.

Master’s Degrees in Water and Sanitation

  • Eligible candidates may come from related government institutions, civil society groups (Water and Sanitation Associations, NGOs, and Foundations), water and sanitation professionals/environmental engineers working in the development sector with international or local organizations, and faculty from school of Water and Sanitation/Environmental engineering at accredited Indonesian universities.
  • Candidates from the following areas in Indonesia will be prioritized: Aceh, North Sumatera, DKI Jakarta, West Java, Yogyakarta, Central Java and East Java.
  • Previous affiliation of the institution with USAID whether as a beneficiary or partner program will be viewed favorably
  • Every attempt will be made to balance candidate selection by gender.

Interest applicants, may request application forms at info@aed.or.id or download them at http://www.aminef.or.id Complete application forms must be returned to the AED office at the address below:

Academy for Educational Development
Wisma Nugraha Santana, 16th Floor, Suite 1616,
Jl. Jend.Sudirman Kav.7-8, Jakarta 10220.

Deadline: 15th November 2008

[source]

80 Responses to Beasiswa S2 di Amerika (USA) Program Master

  1. Rindu berkata:

    Mencari beasiswa yang berbasis ekonomi … punya info gak mas?

  2. Sally berkata:

    Kok application form plus infonya blm masuk di website aminef? saya sudah cobe email ke info@aed.or.id untuk request formulirnya tp blm ada jawaban. Ada masukannya gak gmn biar saya bisa apply untuk program ini?

  3. Endri berkata:

    makasih infonya useful!!!

  4. nida berkata:

    mas..punya info beasiswa untuk jurusan perencanaan wilayah dan kota (urban planning) ga??…thanx b4

  5. yutika berkata:

    mau cari beasiswa arsitektur, urban planning, interior desain, ada gak mas?
    japri dong ke aq…makasih.

  6. wijiastuti berkata:

    mas saya baru lihat info besiswa USA untuk water n sanitation tp udah telat bisa g mas daftar ?

  7. Syamsu Rizal berkata:

    Mas, saya mahasiswa S1 semester 5 Sistem Informasi di STMIK Jayanusa Padang, saya ingin mendapatkan informasi tentang beasiswa luar negeri bagi mahasiswa yang sedang kuliah, untuk program study teknologi informasi atau ilmu kepemimpinan. sebagai informasi saya cukup beperpretasi dalam akademik maupun bidang-bidang lain, terutama dalam ilmu kepemimpinan, saat ini saya aktif dalam beberapa organisasi kepemudaan, organisasi duta wisata dan organisasi pertanian dll.. trimakasih atas infonya.

  8. jennifer berkata:

    mas… aku mau tau informasi beasiswa S2 program master di bidang bisnis di luar negeri… negara tujuanku USA..sekarang aku sedang menyelesaikan S1 di Universitas Parahyangan Bandung…dan IPK ku tinggi… aku mau tau butuh persyaratan apa saja untuk Master di USA? Toefl, GMAT ??
    thanks for your help…
    Negara tujuan lain : Australia, Canada =)

  9. agus sulistiyo berkata:

    mas ada beasiswa S2 ilmu kesehatan masyarakat gk? dalam negri ato luar negri gak apa yg pnting bs ikut program S2 mksih

  10. agus sulistiyo berkata:

    saya PNS mas dah S1 ingin melanjutkn S2 M.Health,M.Kes klo ada info ya………….mksih

  11. roy berkata:

    halo salam kenal, oh ya buat temen netter yang sedang berburu info beasiswa dapat berkunjung di http://www.mediainformasiku.co.cc/informasibeasiswa-1.php disana banyak info yang kita dapet seputar info beasiswa seperti :
    * Informasi Beasiswa S1
    * Informasi Beasiswa S2
    * Informasi Beasiswa S3
    * Cara Mendapatkan Beasiswa
    * Informasi Beasiswa Depdiknas
    * Informasi Beasiswa Djarum
    * Informasi Beasiswa Sampoerna
    * Informasi Beasiswa Jepang
    * Informasi Beasiswa Jerman
    * Informasi Beasiswa Inggris
    * Informasi Beasiswa Indonesia
    * Situs Beasiswa
    * Informasi Beasiswa Pertamina

  12. Hendra Nur Rofiq S.Hut berkata:

    Perkenalkan Saya karyawan Dephut yang ditempatkan di BAlai KSDA Jawa Barat, Bidang KSDA Wilayah I Bogor, bagian Perencanaan Program dan Anggaran.
    Saya lulusan S1 Fak. Kehutanan UGM tahun 2004. Mohon melalui tulisan ini saya minta informas dan beasiswa s2 bidang forestry atau yang terkaoit dengan manajemen. Saya menggahrapkan bisa menruskan jenjang pendidikan lebih tinggi guna menunjang karir dan pekerjaan saya di Dephut.
    terimakasih
    wassalam

  13. akhirunnas berkata:

    saya mo nanya tentang beasiswa S2 b.inggris di amerika,ada ngak?

  14. ashari berkata:

    mohon infonya S2 bidang arsitektur : beasiswa serta universitas yang sesuai.. terima kasih

  15. Beasiswa berkata:

    Informasi beasiswa lengkap bisa klik di scholarship-website.com

  16. Indra berkata:

    saya ingin informasi beasiswa s2 dalam bidang komunikasi di USA dan di UK..

    terima kasih..

  17. satriyo berkata:

    saya butuh informasi beasiswa S2 di bidang reproduksi, mikrobiologi, pokoknya yang ada hubungannya dengan veteriner. soalnya saya lulusan kedokteran hewan.

    terima kasih

  18. eka berkata:

    tolong kirimkan saya formulirnya dan syrat2 pendaftarannyan. tq

  19. sendy berkata:

    selamat saing pak/ibu…saya tertarik untuk melanjutkan S2 ke Amerika, kebetulan saat ini saya mahasiswa semester akhir yang meneliti dibidang marine science…bisaka saya mendapatkan info selengkapnya tentang beasiswa di Bidang Minat saya yang ada di Amerika.

    Thanks

  20. sendy berkata:

    selamat siang pak/ibu…saya tertarik untuk melanjutkan S2 ke Amerika, kebetulan saat ini saya mahasiswa semester akhir yang meneliti dibidang marine science…bisaka saya mendapatkan info selengkapnya tentang beasiswa di Bidang Minat saya yang ada di Amerika.

    Thanks

  21. asoka berkata:

    menurut saya,saya ingin melanjutkan S2 di amerika.Dan smoga di tahun 2012 masih ada beasiswa yang berlaku.

  22. kartina berkata:

    saya berminat untuk melanjutkan s2…saya pns guru biologi SMA..minta info beasiswa S2 biologi..mksh

  23. isye berkata:

    saya adalah mahasiswa biologi semester 6 di UPI Bandung.
    berminat sekali untuk melanjutkan S2 ke amerika. Mohon informasi mengenai program beasiswa S2 yaaaa!
    trims

  24. Rita berkata:

    Ternyata mendapat beasiswa s2 ke luarnegeri susah ya? pengen banget bisa dapat beasiswa ke luar negeri…
    Tetep semangat dan usaha!

  25. Tety berkata:

    Saya adalah mahasiswa teknik sipil universitas udayana bali angkatan 2005, saya sangat berminat untuk melanjutkan S2 ke amerika, tolong kirimkan saya formulir pendaftaran, syarat2 dan deadline waktunya ya.
    Thx dan GBU

  26. meyka berkata:

    saya lulusan PTN negeri dibidang akuntansi saya memohon informasi S2 di bidang akuntansi baik luar maupun dalam negeri, syarat-syaratnya, kapan waktu pendaftaranya

  27. Nani berkata:

    saya PNS yang bekerja di NTB tapi UPT pusat, mohon informasi untuk S2 di bidang kehutanan tahun 2010 baik dalam maupun luar negeri, syarat-syarat dan kapan waktu pendaftarannya. tk

  28. Yonky Riska, S.Hut berkata:

    Saya adalah PNS Dephut yang bekerja dibidang Konservasi.Nama Saya YongKy.Saya sangat tertarik untuk melanjutkan S2 jurusan Biodiversity Conservation and Natural Resources Management karena sangat sesuai dengan pekerjaan saya.Mohon informasi beasiswanya untuk tahun 2010 baik dalam dan luar negeri untuk tahun 2010 agar dapat dipersiapkan dari sekarang.Terima Kasih

  29. saya mahasiswi IAIN Medan,sekarang semster akhir, and pengennnn bangettt melenjutkan study saya ke luar Negeri, gimana yaaahhhh, ( informasi/University yang pantes buat saya?????

  30. Dony berkata:

    sy adlah Dosen pada fakultas Kehutanan, apa kah sy bisa mendapatkan beasiswa di bidan kehutanan untuk melanjutkan pendidikan S2 di amerika bidang teknologi hasil hutan, tolong kirim ya semua aplikasi serta persyaratan-persyaratan nya. Thanks

  31. Heni berkata:

    i am official goverment of fisheries and marine body of Karimun Regency. I graduated from IPB with the program Aquatic Resources Management. I am very interested in to develop my skill and expertation…please give us information about scholarship that has program to help us…our education,thanks a lot…

  32. Heni berkata:

    i am an official goverment of fisheries and marine body of Karimun Regency. I graduated from IPB with the program Aquatic Resources Management. I am very interested in to develop my skill and expertation…please give us information about scholarship that has program to help us…our education,thanks a lot…

  33. Anis Masruroh berkata:

    Mhn info beasiswa s2 australia donk. jurusan teknik lingkungan

  34. Bintang Mangkauk berkata:

    Mohon Informasi Beasiswa S2 untuk spesifikasi Filsafat atau Komunikasi.

  35. slamet berkata:

    hello,
    saya mahasiswa jurusan ilmu komunikasi, tolong kasih saya informasi tentang beasiswa s2 di amerika sesuai dengan jurusan saya di S1, jika ada mohon dikirimkan beserta persyaratany apa aja?

  36. Perkenalkan, saya adalah Mahasiswa Pasca Sarjana di Universitas Sam Ratulangi. Manado. Saya ingin bertanya, Apakah saya bisa mendapatkan beasiswa di Pasca Sarjana di tempat saya sedang berlabgsung studi saat ini…??
    Program Studi yang saya ambil saat ini adalah Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat.Fakultas Kedokteran.
    Bila memang bisa. Apa persyaratannya agar saya bisa menerima beasiswanya ya…???
    Terima kasih atas perhatiannya.

  37. eko wahyu saputro berkata:

    bos…ad info beasiswa S2 bwt master defance g>>

  38. ghea berkata:

    punya info beasiswa s2 Luar negeri berbasis arts gak??
    khususnya di bidang seni tari (dance)
    soalnya saya sekarang lagi kul si jurusan pendidikan seni tari
    tolong info’y yah mas….

  39. ahmad taufiq berkata:

    saya sedang mencari beasiswa untuk S2, bidang filsafat or teologi. tolong bantuin ya!!!! ku mahasiswa cirebon jurusan aqidah filsafat

  40. reza syah dharmawan berkata:

    yah kalo aku bisa gak ya ngedapetinnya…?

  41. tian berkata:

    haloo aq tian murid SMA.Aq pengen nglanjutin sekolah ku ke german.Gmn dpt atau cari beasiswa nya

  42. margiman berkata:

    buat pertanian (make agricultural).i graduated agricultur faculty? any for me?

  43. Isrina sumia berkata:

    halo!!
    Saya nina.. saat ini saya sedang menempuh Tugas Belajar Negara di UNJ, untuk jurusan pendidikan anak, saya dengar untuk Early Childhood di USA sudah sangat bagus.. kira2 apakah ada informasi scholarship di USA dan syaratnya apa saja.. thanks…

  44. sri utami berkata:

    mas, gimana sih caranya supaya kita mendapatkan beasiswa di USA. gimana cara pendaftaranya dan apa syaratnya???..

  45. jarot marchel berkata:

    ass.
    saya jarot marchel, saat ini saya lagi melakukan penelitian tentang derajat anemia dan kadar albumin pada penderita GGK yang menalani hemodialisa. saya mau sekali tuk melanjutkan kuliah di luar negeri. saya kepingin banget melakukan penelitian2 yang terbaru guna pengembangan since and medical technology.

  46. fitha berkata:

    makasih infonya..
    kalau saya ingin melanjutkan S2 di Luar negeri terutama Australia, untuk jurusan Communication, saya bisa mendapatkan informasinya dimana yah???
    terima kasih

  47. diny berkata:

    aku diny aku jurusan arsitektur s1… aku ingin kul S2 d jerman…. minta infonya donk…

  48. fajri berkata:

    makasih infonya mas…
    kalau beasiswa S2 di bidang kimia n khususnya material (terutama untuk resarch student) ada infonya gak mas..??
    atau dimana saya bisa dapetin infonya???

    i hope it so
    makasih….

  49. tiwi berkata:

    saya masih smt 6 di pendidikan biologi, kalau ada informasi tentang master pendidikan tolong di infokan, terima kasih.

  50. muhammad mauluddin berkata:

    saya alumni s1 jurusan ilmu kelautan pada universitas negeri papua manokwari papua barat, mengiinginkan melanjutkan s2 di dalam negeri dengan minat konservasi kelautan atau teknik lingkungan, bila ada info mohon dikirim ke email saya : muhammadmauluddin_85@yahoo.com

  51. Evy Meita berkata:

    saya mahasiswa S1 biologi di salah satu PTS di jogjakarta. Bila ada informasi tentang beasiswa s2 biologi mohon beri info kepada saya lewat e-mail :evymeita@yahoo.com

  52. dages pane berkata:

    tolong informasi terbaru kirim ke email saya ya. informasinya akan sangat membantu saya. trima kasih

  53. bali berkata:

    tolong informasi beasiswa untuk melanjutkan s2 pendidikan fashion design atw s3 pendidikan, terima kasih

  54. refly berkata:

    bisa bantu aku kkarena aku ingin dapat sponsor untuk kuliah di luar negri

  55. omel berkata:

    perkenalkan……!!!!!! nama saya norma syukur, kulia di UNIVERSITAS IAIN ambom fakultas dakwa & usuluddin jurusan jurnalistik, semtr 6,mengiinginkan,setelah aku lulus dari s1 melanjutkan s2 di dalam negri dengan minat konservasi ilmu komunikasih……
    bila ada info mohon dikrm ke email saya omel_let@yahoo.com

  56. galieh berkata:

    beasiswa bwt Public Health ada tidak om?

  57. F.rachim berkata:

    tolong dong bantu cari biasiswa di USAID
    sy bekerja di Kehutanan ( Mangrove)dan sy lg menempuh s2 di Bali adakah yg py info ttg biasiswa yg khusus mangrove ?????????

  58. Berguna banget gan..

  59. yuyun berkata:

    tolong bagaimana cara mendapatkan beasiswa s2 ke amerika dalam bidang kesehatan lingkungan

  60. Ria Siahaan berkata:

    tolong diberikan informasi yang se detail2nya tentang bagaimana cara mendapatkan beasiswa S2 ke Amerika dlm bidang IT atau Mangement IT..
    Terimakasih

  61. ringgit juliana berkata:

    saya telah menyelesaikan s1 saya di jurusan seni murni jurusan seni lukis di IKJ. dan saya ingin mengambil s2 di bidang fashion design. kira2 bisa gak ya? ngambil master fashion design, sementara background s1 saya seni lukis.
    juga mohon untuk info nya, beasiswa s2 dalam bidang fashion design.
    bila ada info, mohon di kirim ke email saya ya : ringgit.juliana@yahoo.com

    thanks-

  62. ulhy berkata:

    mas klu beasiswa S2 ke luarnegri dbidng business n mangement ada g?klu ada tlng infox ya mas…krim aja ke email saya :ulhygracia@yahoo.com
    thanks ya…

  63. Supriyadi berkata:

    mas…..beasiswa ke singapore S2 bidang pertanian ada gak? kalau ada kirim ke email saya priagung90@ymail.com
    terimakasih infonya….hidup pertanian indonesia beserta petaninya….

  64. saya bingin sekali mencari beasiswa yang ada di luar negeri.
    dan saya sekarang duduk di kelas 2 sma tahun ajaran 2010/2011
    jika ada tawaran beasiswa mohon beritahu saya ya.,
    terima kasih banyak

  65. ERWIN berkata:

    MOHON BANTUANYA DONG !!!! AQ SANGAT PERLU KALI BESISWA UNTUK MELANJUTKAN KULIA Q .AQ SEKAERANG KULIA DI STT P.SIANTAR .JIKA BEASISWA KASIH TAU AQ DONG

  66. ERWIN berkata:

    TUHAN APA YANG AQ PERBUAT YA JIKA KULIA Q PUTU APAKAH AKU HARUS CUTI SOALNYA ADEK MAU KULIA JURUSAN KEDOKTERAN
    ADUH!!!! KOMOHON BERIKAN AQ BEASISWA.!!!!!1

  67. dea ubit berkata:

    saya mau tanya..
    apakah bisa lulusan D3 langsung kuliah S2,
    tapi menurut kabar burung yang saya dengar itu bisa, tolong di balas ya..
    oh ya saya juga minta info2 tentang beasiswa keluar negri di kirim ke e-mail saya,,
    terima kasih sebelum nya

  68. Wahyu Kurniawan berkata:

    Assalamualaikum,,
    sahabat, Mohon info Beasiswa S2 ke Amerika..
    dan jg informasi yang mengeluarkan info Beasiswanya…makasih

  69. Tas Batik Jogja berkata:

    Thanks for d’info. masih belum dapet ni beasiswa yang dicari..

  70. boy panjaitan berkata:

    ada info beasiswa S2 bidang fisika mas?kirim k email saya y mas marsa_boy89@yahoo.com
    makasih mas

  71. oke berkata:

    bagaimana caranya mendptkan beasiswa S2.

  72. citra berkata:

    cari beasiswa S2 kesehatan masyarakat di luar nie ^^
    mohon bantuannya..

    mungkin bisa berbagi info..

  73. Abell Sukardi berkata:

    saya mencari beasiswa keluar negeri untuk jurusan pemuliaan tanaman..ada tidak yaa?

  74. Adex Dhea Restya berkata:

    ada info beasiswa S2 hukum ga say ??

  75. Adex Dhea Restya berkata:

    cara mndapatkan program beasiswa S2 gmn ya brooo ???

  76. Gunawan berkata:

    kalau untuk jurusan keperawatan gimana caranya….

  77. siswa berkata:

    thanks to your info and sharing

  78. Afriani Susanti berkata:

    tolong berikan informasinya tentang beassiswa S2 jurusan psikologi di amerika…
    terima kasih..

  79. Wellem Bastian wanewar berkata:

    Apakah saya bisa mendapat beasiswa ini, untuk jurusan Agribisnis di amerika ???

  80. Rite Gultom berkata:

    infonya untuk beasiswa jurusan phsikologi anak gimana ya caranya….dan untuk tahun ini kapan ya?
    trimakasih untuk informasinya

    Big thanks… 🙂

Tinggalkan Balasan ke Rita Batalkan balasan