Oktober 8, 2013
Cardiff University UK menawarkan program beasiswa untuk mahasiswa internasional sebanyak 4 orang yang diberikan setiap tahunnya.
The Cardiff University Undergraduate International Scholarship is offered to international undergraduate students. Applications are welcomed from all international students applying for undergraduate courses at Cardiff University. There are four scholarships available each academic year.
Scholarship-holders will receive a fee waiver to the value of full international tuition fees (to a maximum of £15,000 per year) for the first year of their undergraduate degree at Cardiff University.
Value: Full fee waiver (up to £15,000) for the first year of an undergraduate degree
16 Komentar |
Uncategorized | Ditandai: undergraduate scholarship |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin
Juni 2, 2013
Program Beasiswa Unggulan Prestasi adalah salah satu kategori Program Beasiswa Unggulan yang diperuntukkan bagi peraih UN tertinggi Nasional/Propinsi sebagai bentuk penghargaan dari pemerintah Indonesia. Beasiswa jenjang S1 diberikan kepada mahasiswa berprestasi untuk menjalani pendidikan di perguruan tinggi terbaik di Indonesia.
Masa Pemberian Beasiswa : jenjang S1 (maksimal 4 tahun)
Fasilitas : biaya pendidikan sampai lulus, biaya wisuda, biaya buku, biaya praktikum
Perguruan Tinggi : 15-20 perguruan tinggi terbaik di Indonesia
Jurusan : segala jurusan
Persyaratan umum : harus sudah diterima di perguruan tinggi dengan menunjukkan KTM/surat tanda sudah diterima
Persyaratan khusus : sertifikat prestasi sebagai peraih UN tertinggi dari Mendikbud atau Kepala Dinas Pendidikan Propinsi
Metode Perekrutran : melalui bagian kemahasiswaan Universitas/Institut
Untuk informasi lebih lengkap silakang hubungi bagian kemahasiswaan di perguruan tinggi yang dituju atau kantor Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
14 Komentar |
Uncategorized | Ditandai: beasiswa s1, beasiswa unggulan |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin
Maret 12, 2009
THE GE FOUNDATION SCHOLAR – LEADERS PROGRAM 2009-Open
Sponsored By : THE GE FOUNDATION
Beasiswa GE Foundation Scholar-Leaders Program ditawarkan kepada para mahasiswa S1 di Indonesia, yang diberikan mulai semester tiga sampai dengan semester delapan. Baca entri selengkapnya »
76 Komentar |
beasiswa, beasiswa s1, Pendidikan, scholarship | Ditandai: beasiswa 2009, beasiswa dalam negeri, beasiswa indonesia |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin
Februari 22, 2009
Seperti tahun-tahun sebelumnya, Bank Dunia kembali menawarkan program beasiswa bagi Indonesia. Beasiswa yang ditawarkan ada 3 program yaitu:
- Japan/World Bank Graduate Scholarship
- Robert S. McNamara Fellowships
- The Japan Indonesia Presidential Scholarship
Baca entri selengkapnya »
102 Komentar |
beasiswa, beasiswa indonesia, beasiswa jepang, beasiswa riset, Beasiswa S2, beasiswa S3, pasca sarjana, PhD | Ditandai: beasiswa, beasiswa 2009, beasiswa bank dunia, scholarship, world bank |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin
Januari 28, 2009
Beasiswa Depkominfo 2009 – Pada awal tahun 2009 ini, Departemen Komunikasi dan Informatika kembali membuka kesempatan dan menyediakan beasiswa pendidikan S2 dan S3 di luar negeri bagi PNS di lingkungan lembaga pemerintah, karyawan/karyawati di lembaga pendidikandan industri teknologi informasi dan komunikasi (TIK), serta masyarakat umum. Baca entri selengkapnya »
70 Komentar |
beasiswa, beasiswa indonesia, Beasiswa Luar Negeri, Beasiswa S2, beasiswa S3, cari beasiswa, pasca sarjana, Pendidikan, PhD, scholarship, scholarships | Ditandai: beasiswa 2009, beasiswa depkominfo, Beasiswa Luar Negeri, beasiswa pns, Beasiswa S2, beasiswa S3 |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin
Oktober 21, 2008
Beasiswa pasca sarjana di Amerika. USAID memberi peluang beasiswa untuk belajar di Amerika untuk program master (s2) bidang Biodiversity Conservation and Natural Resources Management dan Water and Sanitation.
Baca entri selengkapnya »
80 Komentar |
beasiswa, beasiswa 2008, beasiswa amerika, Beasiswa Luar Negeri, beasiswa USA, scholarship, scholarships | Ditandai: aminef, beasiswa, beasiswa amerika, beasiswa master, Beasiswa S2, info beasiswa, usaid |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin
Agustus 25, 2008
Beasiswa ini ditujukan bagi warga negara Indonesia yang ingin melanjutkan kuliah sarjana bidang keilmuan tenik (engineering) dan teknologi (IT) di Malaysia. Program beasiswa Petronas merupakan hasil kerja sama Departemen Migas dan Depdiknas RI dengan Petronas Malaysia.
Baca selengkapnya
28 Komentar |
beasiswa, beasiswa 2008, Beasiswa Luar Negeri, beasiswa s1, Pendidikan, scholarship | Ditandai: beasiswa, beasiswa malaysia, beasiswa petronas, malaysia, petronas, teknik |
Permalink
Ditulis oleh adiarifin